:

Penyelam Profesional Cari Wisatawan Spanyol yang Hilang di Sekitar Pulau Padar| KOMPAS MALAM

4 minggu lalu

KOMPAS.TV - Para penyelam profesional kembali diturunkan tim SAR gabungan untuk melakukan penyelaman di sekitar perairan Pulau Padar guna mencari wisatawan Spanyol yang masih hilang. Meski demikian, hasilnya masih nihil.

Operasi SAR hari ke-9, tim penyelam profesional melakukan penyelaman di sekitar perairan Pulau Padar usai sonar system diturunkan.

Para penyelam ini mencoba menyelam pada kedalaman 26 meter hingga 30 meter pada titik yang dideteksi sonar system.

Meski demikian, baik serpihan kapal maupun korban belum berhasil ditemukan.

#spanyol #wisatawan #libur

Baca Juga Tangis Keluarga Iringi Pemakaman Ibu dan Dua Anak yang Tewas di Kontrakan Warakas di https://www.kompas.tv/regional/641563/tangis-keluarga-iringi-pemakaman-ibu-dan-dua-anak-yang-tewas-di-kontrakan-warakas

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641564/penyelam-profesional-cari-wisatawan-spanyol-yang-hilang-di-sekitar-pulau-padar-kompas-malam

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke