:

Modus Jadi Debt Collector, Empat Spesialis Pencuri Motor Ditangkap di Depok | BORGOL

2 minggu lalu

DEPOK, KOMPAS.TV - Empat orang pelaku spesialis pencurian sepeda motor ditangkap Polsek Cimanggis, Depok, Jawa Barat. Para pelaku berpura-pura menjadi debt collector untuk merampas kendaraan milik korban.

Para pelaku merampas sepeda motor milik seorang lansia di kawasan Tapos dengan alasan korban menunggak cicilan. Korban yang tidak berdaya terpaksa menyerahkan kendaraannya.

Dari hasil penyelidikan, polisi menemukan fakta bahwa keempat pelaku tidak memiliki kuasa penarikan kendaraan. Saat dilakukan penggeledahan, sepeda motor korban juga tidak diserahkan ke pihak leasing.

Polisi memastikan para tersangka bukan bekerja sebagai debt collector. Kendaraan yang dirampas justru dijual kepada seorang penadah.

Baca Juga Bareskrim Polri Bongkar Jaringan Judol Internasional: Omzet Ratusan Miliar, 20 Tersangka Diringkus di https://www.kompas.tv/nasional/641506/bareskrim-polri-bongkar-jaringan-judol-internasional-omzet-ratusan-miliar-20-tersangka-diringkus

#debtcollector #pencurianmotor #depok #kriminal

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641507/modus-jadi-debt-collector-empat-spesialis-pencuri-motor-ditangkap-di-depok-borgol

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke