Situasi keamanan di Iran kian memburuk akibat aksi demonstrasi besar-besaran yang berlangsung sejak akhir Desember 2025, dan kini berubah menjadi kerusuhan hebat di Teheran dan kota-kota lain.
Pada Kamis (1/1/2026) aksi demonstrasi telah memasuki hari kelima, tercatat sebagai protes terbesar dalam kurun waktu tiga tahun terakhir, dan dilaporkan merenggut sedikitnya dua korban jiwa.
The Guardian melaporkan bentrokan fisik antara massa dan aparat keamanan tidak terhindarkan di berbagai ruas jalan utama, menyebabkan area publik berubah menjadi arena baku hantam yang mencekam.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Inas Rifqia Lainufar, Danur Lambang Pristiandaru
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Akhmad Muawal Hasan
Musik: Radar - The Grey Room - Density & Time
#Global #Konflik #DemoIran #Iran #MataUangIran #EkonomiIran
Artikel terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2026/01/02/072653970/demo-terbesar-dalam-3-tahun-di-iran-ricuh-jalanan-jadi-arena-baku-hantam?page=all#page2