:

Enam Orang Tewas dalam Bentrokan di Iran

1 minggu lalu

Laporan menyebut lima demonstran dan satu anggota pasukan keamanan termasuk di antara korban jiwa, ketika aksi protes menyebar ke wilayah pedesaan.

Protes di Iran terkait tekanan ekonomi memasuki fase baru setelah enam orang dilaporkan tewas pada Kamis.

Kematian ini dinilai sebagai sinyal awal respons yang lebih keras dari pemerintah Iran terhadap demonstrasi yang sebelumnya mereda di Teheran, namun kini makin meluas.

Protes tersebut merupakan yang terbesar sejak 2022, ketika kematian Mahsa Amini dalam tahanan memicu demonstrasi nasional.

Insiden terjadi di Lordegan, Azna, serta kota lain, dengan laporan korban dari demonstran hingga pasukan keamanan.

Pemerintah menghadapi tekanan ekonomi berat, depresiasi mata uang, dan gelombang penangkapan di tengah meningkatnya ketegangan politik.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Novyana Nurmita Dewi

#Global #Konflik ##cclabs #Iran #Bentrokan #KrisisKeuangan

Music: Apollo The Wicked - Jeremy Korpas

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke