:

Tahanan Kasus Demonstrasi Agustus Meninggal di Dalam Sel, Diduga Alami Gagal Napas | KOMPAS PETANG

2 hari lalu

SURABAYA, KOMPAS.TV - Seorang tahanan kasus demonstrasi Agustus di Surabaya, Alfarisi bin Rikosen, meninggal dunia di dalam sel Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Surabaya.

Alfarisi dilaporkan meninggal sekitar pukul 06.00 WIB di Rutan Surabaya yang berlokasi di Medaeng, Sidoarjo. Korban sempat dibawa ke layanan fasilitas kesehatan, namun nyawanya tidak tertolong. Alfarisi diduga meninggal dunia akibat gagal napas.

Pihak rutan telah menghubungi keluarga korban untuk selanjutnya dilakukan proses serah terima jenazah.

Baca Juga Minibus Terbakar di Parkiran RSUD Banten, Sempat Picu Kepanikan Pasien! | KOMPAS PETANG di https://www.kompas.tv/regional/641158/minibus-terbakar-di-parkiran-rsud-banten-sempat-picu-kepanikan-pasien-kompas-petang

#jenazah #tahanan #demo #surabaya

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641162/tahanan-kasus-demonstrasi-agustus-meninggal-di-dalam-sel-diduga-alami-gagal-napas-kompas-petang

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke