:

Bentuk Hunian Sementara Bagi Korban Bencana di Aceh Tamiang | JMP

4 minggu lalu

KOMPAS.TV - 600 hunian sementara dibangun untuk korban banjir di aceh tamiang, aceh.

Dibangun selama sepekan, sejumlah rumah disebut sudah layak untuk ditempati.

Rumah-rumah ini dirancang untuk memberikan hunian yang nyaman bagi warga terdampak bencana. Setiap unit memiliki ukuran sekitar 4,5 meter dan sudah dilengkapi dengan meteran listrik.

 

#acehtamiang #huntara #korbanbanjir

Baca Juga Presiden Prabowo Sebut Danantara Bangun 600 Hunian Dalam Waktu 8 Hari | JMP di https://www.kompas.tv/regional/641136/presiden-prabowo-sebut-danantara-bangun-600-hunian-dalam-waktu-8-hari-jmp

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641137/bentuk-hunian-sementara-bagi-korban-bencana-di-aceh-tamiang-jmp

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke