:

Menkeu Purbaya soal Kenaikan Gaji ASN di 2026: Saya Masih Tunggu Satu Triwulan Lagi, Lihat...

3 minggu lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV – Menteri Keuangan RI, Purbaya Yudhi Sadewa buka suara soal kepastian mengenai kenaikan gaji untuk Aparatur Sipil Negara (ASN) di tahun 2026.

“Saya masih tunggu satu triwulan lagi untuk melihat bagaimana sih sebetulnya ekonomi kita,” ujar Menkeu Purbaya pada Rabu (31/12/2025).

“Mungkin triwulan kedua ke sana baru kita bisa diskusikan masalah-masalah yang berdampak kepada kenaikan belanja pemerintah,” lanjutnya.

Baca Juga Purbaya soal Anggaran bagi TNI Tangani Pascabencana Sumatera: Kita Bayar Sesuai Permintaan di https://www.kompas.tv/ekonomi/641016/purbaya-soal-anggaran-bagi-tni-tangani-pascabencana-sumatera-kita-bayar-sesuai-permintaan

#purbaya #menkeu #apbn #asn #gaji 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/641097/menkeu-purbaya-soal-kenaikan-gaji-asn-di-2026-saya-masih-tunggu-satu-triwulan-lagi-lihat

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke