:

Drone Show Tahun Baru 2026 di Ancol, 10 Persen Tiket Didonasikan ke Bencana Sumatera | SAPA PAGI

2 minggu lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pertunjukan drone dan sinar laser berlangsung di kawasan Ancol, Jakarta Utara, pada malam pergantian tahun 2026.

Pengelola kawasan wisata Ancol menyediakan sejumlah panggung hiburan bagi warga yang merayakan malam Tahun Baru. Berbagai pertunjukan disuguhkan untuk menghibur pengunjung yang memadati kawasan wisata tersebut.

Sebagai bentuk kepedulian terhadap para korban terdampak bencana di Sumatera, pengelola Ancol turut menggalang bantuan kemanusiaan. Sebanyak 10 persen dari hasil penjualan tiket pengunjung pada malam Tahun Baru akan didonasikan untuk membantu para korban bencana alam di wilayah Sumatera.

Baca Juga Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta, Donasi Rp 3 Miliar untuk Korban Bencana Sumatera | SAPA PAGI di https://www.kompas.tv/regional/641024/perayaan-tahun-baru-2026-di-jakarta-donasi-rp-3-miliar-untuk-korban-bencana-sumatera-sapa-pagi

#tahunbaru2026 #ancol #droneshow #bencanasumatera

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641026/drone-show-tahun-baru-2026-di-ancol-10-persen-tiket-didonasikan-ke-bencana-sumatera-sapa-pagi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke