Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menghabiskan malam pergantian tahun 2025 menuju 2026 bersama warga korban banjir dan longsor di Batang Toru, Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Sumatera Utara, Rabu (31/12/2025) malam.
Presiden dijadwalkan makan malam bersama warga pengungsi dan menonton film layar tancap sebelum bermalam di wilayah tersebut.
Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya mengatakan, kegiatan tersebut merupakan bagian dari kunjungan kerja Presiden Prabowo untuk memastikan kondisi warga terdampak bencana sekaligus menyambut Tahun Baru 2026 bersama masyarakat
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis Produser: Yusuf Reza Permadi