:

Saudi Sengaja Tidak Gempur Yaman di Malam Hari, Ini Alasannya!

2 hari lalu

Arab Saudi melancarkan serangan terhadap kota pelabuhan Mukalla, pada Selasa (30/12/2025) pagi.

Militer Arab Saudi menyebut serangan itu sengaja dilancarkan pada pagi hari. Mereka mengatakan serangan tidak dilancarkan pada malam hari agar tidak menimbulkan kerusakan tambahan.

Serangan Arab Saudi ke Yaman itu menargetkan dua kapal yang berlayar dari Uni Emirat Arab (UEA). Kapal tersebut diduga mengangkut persenjataan dan peralatan militer. 

Kapal tersebut juga dilaporkan memasuki area pelabuhan tanpa izin. Arab Saudi menduga persenjataan itu bakal disalurkan UEA kepada kelompok separatis, Dewan Transisi Selatan yang berbasis di Yaman Selatan.


Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Ahmad Naufal Dzulfaroh

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa

Video Editor: Muhammad Dava Arrifa

Produser: Naufal Noorosa Ragadini


#Global #Konflik #SaudivsYaman #PelabuhanMukalla #ArabSaudi #UniEmiratArab #SeranganSaudi #SaudivsUEA #SaudiMukalla


Musik: Cool Revenge - Jeremy Blake


Artikel terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2025/12/30/170000870/arab-saudi-bombardir-yaman-targetkan-separatis-yang-didukung-uni-emirat 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke