:

Pantauan Lalu Lintas Jelang Perayaan Tahun Baru di Jakarta | INDO UPDATE

2 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Malam pergantian Tahun Baru, Pemerintah Provinsi Jakarta menggelar Jakarta Light Festival di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Thamrin, Jakarta.

Malam bebas kendaraan atau car free night diberlakukan mulai pukul 18.00 hingga Kamis, (1/1/2026) pukul 02.00 dini hari.

Meski tanpa pesta kembang api, perayaan Tahun Baru di Jakarta tetap semarak dengan gelaran Jakarta Light Festival di kawasan Bundaran HI.

Panggung hiburan didirikan dan sejumlah musisi Tanah Air akan menghibur masyarakat.

Sahabat KompasTV, bagaimana persiapan tahun baru kalian?

#tahunbaru #jakarta #tutupjalan

Baca Juga Sambut Tahun Baru, Swara Prambanan Hadirkan Konser Musik & Pertunjukan Budaya | INDO UPDATE di https://www.kompas.tv/nasional/640926/sambut-tahun-baru-swara-prambanan-hadirkan-konser-musik-pertunjukan-budaya-indo-update

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/640928/pantauan-lalu-lintas-jelang-perayaan-tahun-baru-di-jakarta-indo-update

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke