Bupati Aceh Utara Ismail A. Jalil menilai bahwa pemerintah pusat seakan-akan tutup mata terkait penanganan banjir dan longsor di wilayahnya.
Hal itu disampaikannya dalam rapat koordinasi satgas pemulihan pascabencana Sumatra di Aceh, Selasa (30/12/2025).
Ismail mengatakan, hampir semua kecamatan di Aceh Utara porak-poranda disapu banjir bandang, bahkan jaringan telekomunikasi putus. Ismail bahkan menyatakan bencana ini lebih dari tsunami yang menimpa Aceh 2004 silam.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati Video Editor: Vina Muthi Ambarwati Produser: Marvel Dalty