Ditreskrimum Polda Jatim telah menetapkan 2 tersangka kasus kekerasan terhadap orang atau barang yang melibatkan nenek 80 tahun di Surabaya, Elina Widjajanti.
Dua tersangka tersebut adalah Samuel Adi Kristanto dan Muhammad Yasin yang merupakan anggota ormas Madas.
Samuel telah ditangkap, sementara Muhammad Yasin masih dalam pengejaran.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Video Jurnalis: Izzatun Najibah Penulis: Izzatun Najibah, Bilal Ramadhan Penulis Naskah: Nabilah Safirah Narator: Nabilah Safirah Video Editor: Aqmal Safa Rifai Produser: Farid Firdaus