Berangkat dari teladan keluarga, komitmen filantropi Komisaris Utama PT Medco Energi Intenasional ( MedcoEnergi), Yani Panigoro, terus tumbuh dan berkelanjutan.
Inisiatif di bidang ekonomi, pendidikan, dan kesehatan dijalankan melalui kolaborasi bersama karyawan dan mitra.
Dampak nyata diwujudkan, mulai dari dukungan bagi usaha kecil hingga peran aktif dalam upaya nasional pemberantasan TBC.
Kreatif: Jessica Emmanuella
Video Editor: Haggai Elnathan
Produser: Akhdi Martin Pratama
#filantropi #perempuan #ibu #medco #viral