:

[FULL] Wisatawan Tinggalkan Puncak, Lalu Lintas Simpang Gadog Terpantau Normal | KOMPAS MALAM

5 hari lalu

JAWA BARAT, KOMPAS.TV - Arus lalu lintas di Simpang Gadog terpantau lancar di kedua arah pada Minggu (28/12/2025) malam, pasca-libur Natal. Wisatawan mulai kembali ke daerah asal seiring berakhirnya masa liburan.

Pada Minggu malam, kendaraan para wisatawan tampak bergerak meninggalkan kawasan Puncak, mengingat Senin (29/12/2025) merupakan hari kerja efektif.

Simak situasi arus lalu lintas selengkapnya di Jalur Puncak Gadog, Bogor, Jawa Barat bersama jurnalis KompasTV, Benedictus Adithia. 

#jawabarat #natal #tahunbaru #mudik

Baca Juga [FULL] Arus Balik Libur Natal Padati Tol Cikampek Utama Per Minggu 28 Desember Malam | KOMPAS MALAM di https://www.kompas.tv/nasional/640300/full-arus-balik-libur-natal-padati-tol-cikampek-utama-per-minggu-28-desember-malam-kompas-malam

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/640303/full-wisatawan-tinggalkan-puncak-lalu-lintas-simpang-gadog-terpantau-normal-kompas-malam

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke