:

Detik-detik Gempa M 6,6 Guncang Taiwan: Lampu Bergoyang, CCTV Rekam Guncangan

3 minggu lalu

Gempa dengan kekuatan magnitudo 6,6 mengguncang wilayah Taiwan, Sabtu (27/12/2025) malam waktu setempat. Gempa tersebut berpusat di perairan lepas pantai Kabupaten Yilan, sekitar 32 kilometer dari kota pesisir Yilan dan di sisi tenggara Ibu Kota Taipei.

Menurut Pusat Jaringan Gempa Bumi China (CENC), gempa terjadi pada pukul 23.05 waktu setempat dengan pusat gempa berada di koordinat 24,67 derajat lintang utara dan 122,06 derajat bujur timur, pada kedalaman sekitar 60 kilometer.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Dandy Bayu Bramasta
Video editor: Dandy Bayu Bramasta
Produser: Dandy Bayu Bramasta

#Peristiwa #Bencana #GempaTaiwan #Taiwan #Taipei #JernihkanHarapan

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke