:

Rusia-AS Sepakat Lanjutkan Dialog untuk Akhiri Perang di Ukraina

3 minggu lalu

Rusia dan Amerika Serikat sepakat untuk melanjutkan dialog terkait proposal terbaru guna mengakhiri perang di Ukraina.

Kesepakatan ini disampaikan juru bicara Kremlin Dmitry Peskov pada Jumat (26/12/2025) setelah utusan khusus Rusia, Kirill Dmitriev, melaporkan hasil kunjungannya ke Amerika Serikat kepada Presiden Vladimir Putin.

"Setelah (utusan khusus Rusia) Kirill Dmitriev melaporkan kepada presiden hasil perjalanannya ke Amerika Serikat dan kontaknya dengan pihak Amerika, informasi tersebut dianalisis. Atas instruksi Presiden (Rusia) (Vladimir) Putin, dilakukan kontak antara perwakilan pemerintahan Rusia dan Amerika Serikat. Disepakati untuk melanjutkan dialog," tutur Peskov.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Meiva Jufarani
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

#Global #Konflik #Rusia #AmerikaSerikat #Ukraina #PerangRusiaUkraina #JernihkanHarapan

Music: Chariots of War - Aakash Gandhi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke