Warga Ukraina tetap merayakan Hari Natal meski sempat terdengar raungan sirene peringatan serangan udara di Kyiv pada Kamis (25/12/2025).
Sirene tersebut berbunyi saat ratusan warga Kyiv berkumpul di Lapngan St. Michael untuk menyanyikan lagu-lagu Natal.
Pada hari itu, alarm udara berbunyi usai Ukraina mendeteksi drone Shahed milik Rusia yang terbang menuju Kyiv. Beberapa warga sempat mengimbau satu sama lain untuk mengevakuasi diri ke tempat perlindungan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Muhammad Dava Arrifa
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
#Global #konflik #Ukraina #SeranganRusia #RusiaUkraina #DroneRusia #HariNatal #NatalUkraina