:

Suriah Tangkap Pemimpin ISIS dan Habisi Tokoh Lainnya di Damaskus

2 minggu lalu

Pasukan keamanan Suriah kembali melancarkan operasi besar terhadap jaringan ISIS.

Kementerian Dalam Negeri Suriah pada Kamis (25/12/2025) melaporkan Pasukan keamanan Suriah berhasil menangkap seorang pemimpin senior ISIS dan menewaskan tokoh penting lainnya di wilayah pedesaan Damaskus dalam operasi tersebut.

Operasi tersebut dilakukan oleh unit-unit khusus yang bekerja sama dengan Direktorat Intelijen Umum serta pasukan koalisi internasional.

Target operasi adalah tempat persembunyian ISIS yang telah lama dipantau melalui pengawasan intensif dan pelacakan intelijen.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Ahmad Naufal Dzulfaroh
Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Destri Abdi Saputro
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

#Global #Konflik #Suriah #ISIS #Damaskus #JernihkanHarapan

Music: Eyes of Glory - Aakash Gandhi

Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/2025/12/17/064452970/suriah-bunuh-pemimpin-sel-isis-yang-berada-di-balik-penyerangan-pasukan

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke