:

Menteri Pariwisata Akui Jumlah Wisatawan Domestik di Bali Menurun

7 hari lalu

Menteri Pariwisata Widiyanti Putri mengakui ada penurunan jumlah wisatawan domestik di Bali.

"Memang wisatawan nusantara sedikit menurun. Mungkin karena gencarnya informasi bahwa cuaca kurang baik," kata Widiyanti Putri, Jumat (26/12/2025).

Meski demikian, Widiyanti Putri mengeklaim bahwa jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Bali tetap meningkat.

"Kami sudah dapatkan data wisatawan mancanegara tetap meningkat. Sekarang 6,8 juta, tetapi targetnya mencapai 7 juta," ujar dia.


Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini.


Penulis: Ahmad Zilky

Video Jurnalis: Ahmad Zilky

Penulis Naskah: Ahmad Zilky

Video Editor: Ahmad Zilky

Produser: Nursita Sari


#ekonomi #wfa #travel #wisata #Bali #WisatawanBali #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke