:

Tangan Mama Yustina, Napas Hutan Papua

1 bulan lalu

Di Kampung Rhepang Muaif, Jayapura, Mama Yustina Wau menjaga warisan leluhur lewat jemari yang tak pernah lelah memintal serat kulit kayu menjadi Noken. Lebih dari sekadar tas, Noken adalah identitas, filosofi hidup, dan simbol ketergantungan manusia pada hutan Papua.

Lewat proses penuh kesabarandari hutan menjadi benang, pewarnaan alami, hingga pintalan di pahaMama Yustina mengajarkan bahwa melestarikan Noken berarti melestarikan hutan dan budaya.

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke