Israel pada Rabu (24/12/2025) bersumpah akan membalas serangan di Rafah setelah sebuah bom meledak dan mengenai kendaraan tempur mereka. Akibat insiden ini, seorang perwira IDF dilaporkan terluka ringan.
Perwira tersebut merupakan anggota Brigade Golani. Ia langsung dibawa ke rumah sakit, dan pihak keluarga telah diberi informasi oleh militer Israel.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana Narator: Adinda Septia Berliana Video Editor: Adinda Septia Berliana Produser: Dandy Bayu Bramasta