:

Pakar Jelaskan Penyebab Salju Turun di Arab Saudi, Kali Pertama dalam 30 Tahun

4 minggu lalu

Fenomena hujan salju yang menyelimuti sejumlah wilayah Arab Saudi setelah hampir 30 tahun menjadi sorotan global. Salju turun di Tabuk, Hail, hingga kawasan sekitar Riyadh, dipicu oleh gelombang udara dingin ekstrem yang menurunkan suhu hingga di bawah nol derajat Celsius.

Meski dinilai sebagai kejadian musiman oleh para ahli, meningkatnya frekuensi cuaca ekstrem di berbagai belahan dunia kembali memicu kekhawatiran akan dampak perubahan iklim global yang kian nyata. Jadi, apa kata ahli terkait penyebab turunnya salju di wilayah Arab Saudi?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Danur Lambang Pristiandaru, Farid Assifa
Penulis Naskah: Lina Tiyas Patmulasih
Narator: Lina Tiyas Patmulasih
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Akhmad Muawal Hasan

#Peristiwa #Viral #ArabSaudi #SaljuTurun #SaljuArabSaudi

Music: Future Glider - Brian Bolger

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2025/12/23/160600370/salju-turun-di-arab-saudi-kali-pertama-dalam-30-tahun-ahli-jelaskan?page=all#page2

https://cahaya.kompas.com/aktual/25L18124609490/salju-guyur-arab-saudi-wilayah-ini-masuk-zona-waspada 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke