:

Roy Suryo Singgung Nama Adik Iriana Jokowi saat Pertanyakan Keaslian Ijazah

4 minggu lalu

Pakar telematika Roy Suryo mempertanyakan keaslian ijazah yang dipresentasikan dalam gelar perkara khusus.

Ia menyoroti kondisi fisik dokumen yang dinilai berbeda dengan versi awal saat diserahkan ke Mabes Polri, termasuk titik noda, tekstur embos, dan watermark.

Roy juga menyebut bahwa ijazah tersebut diserahkan oleh seseorang yang ia klaim merupakan adik dari Iriana dan menilai ada kemungkinan dokumen dimodifikasi ulang.

Roy menambahkan bahwa penilaiannya didasarkan pada pengalamannya bertahun-tahun di bidang fotografi dan pencetakan analog.

Menurutnya, perubahan-perubahan pada dokumen patut dipertanyakan secara teknis dan perlu diklarifikasi dalam proses penyidikan.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Novyana Nurmita Dewi

#Hukum #Kriminal ##cclabs #RoySuryo #IjazahJokowi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke