:

[Full] PN Surakarta Gelar Sidang Gugatan Ijazah Jokowi, Harap Alat Bukti Diuji Terbuka

3 minggu lalu

JAKARTA, KOMPASTV – Sidang perkara perdata yang melibatkan Joko Widodo kembali ditunda dan akan dilanjutkan pada Selasa, 30 Desember 2025, pukul 10.00 WIB, dengan agenda pembuktian surat.

Majelis hakim menyatakan sidang ditutup dan para pihak diminta hadir kembali tanpa dipanggil.

Dalam persidangan, kuasa hukum penggugat menyampaikan keberatan atas pembatasan pembuktian.

Ia meminta agar seluruh alat bukti dari kedua belah pihak dapat diuji secara terbuka dan berimbang.

“Kami berharap bukti-bukti kami diuji, dan sebaliknya bukti-bukti mereka juga diuji. Ini menyangkut prinsip cross examination sebagaimana diatur dalam undang-undang,” ujar Kuasa Hukum Penggugat, Muhammad Taufiq.

Lebih lanjut, Rismon sianiapar juga menyinggung terdapat empat dokumen utama yang menurutnya wajib diuji secara forensik

Sahabat KompasTV, bagaimana pendapat kalian terkait berita ini, tulis di kolom komentar ya!

Produser: Yuilyana

Thumbnail Editor: Lintang

#pnsurakarta #ijazahjokowi #rismon

Baca Juga Ledakan Bom di Moskow, Tewaskan Seorang Jenderal Senior Rusia di https://www.kompas.tv/internasional/639218/ledakan-bom-di-moskow-tewaskan-seorang-jenderal-senior-rusia

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/639225/full-pn-surakarta-gelar-sidang-gugatan-ijazah-jokowi-harap-alat-bukti-diuji-terbuka

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke