:

Deretan Aksi Robot Humanoid: Main Tinju, Lari Estafet, dan Menyeduh Kopi

2 minggu lalu

Berbagai aksi robot humanoid ditampilkan dalam ajang dan pameran robotika internasional sepanjang 2025, yang digelar di sejumlah negara dengan China menjadi salah satu tuan rumah utamanya.

Dalam World Humanoid Robot Games di Beijing, robot dari berbagai negara unjuk kemampuan bertanding tinju, bermain sepak bola, hingga berlari estafet 4x100 meter.

Selain kompetisi olahraga, kemampuan robot juga diperlihatkan dalam sektor layanan, seperti robot yang mampu menyeduh kopi, menyortir pakaian, hingga berinteraksi langsung dengan manusia.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana

Video Editor: Angelia Elza Berliana Sari

Produser: Dandy Bayu Bramasta

#Saintek #Sains ##kompascomlab #China #RobotHumanoid #WorldHumanoid

Music: Grut - Patrick Patrikios

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke