Aksi pembakaran Kantor Polsek Muara Batang Gadis, Mandailing Natal, dipicu kesalahpahaman informasi terkait penanganan dugaan kasus narkotika.ย
Kepolisian menegaskan tidak ada praktik tangkap dan lepas seperti yang beredar di masyarakat.
Polisi menyesalkan aksi anarkis tersebut dan mempertanyakan manfaat pembakaran fasilitas negara.ย
Penulis: Antara, Wahyu Wachid Anshory
Kreatif: Safira Nurulitaย
Produser: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta
` #Polsek #Peristiwa #voice