:

Roy Suryo Tunjukkan Fotokopi Ijazah Saat Gelar Perkara Khusus di Polda Metro Jaya

2 minggu lalu

Roy Suryo yang berstatus tersangka dalam kasus dugaan ijazah Presiden Joko Widodo menjelaskan proses gelar perkara khusus yang berlangsung di Polda Metro Jaya.

Dalam kesempatan tersebut, Roy Suryo sempat menunjukkan fotokopi ijazah miliknya yang disebut berasal dari Universitas Gadjah Mada.

Roy Suryo menyampaikan penjelasan tersebut sebagai bagian dari keterangannya kepada penyidik.

Ia menjelaskan bahwa dokumen yang ditunjukkan merupakan salinan ijazah atas nama dirinya dan menyoroti detail tampilan dokumen, termasuk logo dan elemen visual yang dinilai terlihat jelas dan rapi.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Novyana Nurmita Dewi

#Politik #Pemerintah ##cclabs #RoySuryo #IjazahJokowi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke