:

Maduro Minta Bantuan Militer Kolombia Lawan Ancaman Trump

3 minggu lalu

Presiden Venezuela, Nicolas Maduro mengeluarkan seruan mendesak kepada Kolombia untuk solidaritas militer di tengah meningkatnya ketegangan dengan AS.

Dalam pernyataannya, Rabu (17/12/2025), Maduro mengatakan jaminan terbesar perdamaian dan kedaulatan regional terletak pada persatuan antara negara-negara sekutu.

Maduro secara khusus mendesak angkatan bersenjata Kolombia untuk bersekutu dengan Venezuela guna mencegah intervensi asing.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Salsabila Suseno
Narator: Salsabila Suseno
Video editor: Aqmal Safa Rifai
Produser: Farid Firdaus

Music: Eyes of Glory - Aakash Gandhi

#Global #Konflik #NicolasMaduro #KonflikASVenezuela #MiliterKolombia


Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke