:

Tanpa Kapal Induk, China Bisa Runtuhkan Dominasi AS di Laut

2 minggu lalu

Kapal induk China mungkin masih di bawah Amerika Serikat (AS). Akan tetapi, untuk menaklukkan dominasi AS, China hanya butuh kapasitas galangan kapal raksasa sebagai penyokong mesin perangnya di laut.

AS tak lagi jadi simbol kekuatan angkatan laut hanya dengan deretan kapal induk bertonase besar yang dibekali teknologi canggih. Di abad ke-21, kapal induk sebagai simbol mutlak kekuatan laut itu pun diruntuhkan dengan produksi massal kapal-kapal China.

Meski ukuran kapal yang dibuat jauh lebih kecil, tapi kapal-kapal ini dikembangkan dengan kekuatan tempur mumpuni. Dalam perang laut modern, daya tahan dan kemampuan bertempur berkelanjutan menjadi faktor kunci, bukan sekadar keunggulan awal.

Dengan kapasitas produksi kapal masif dan cepat, galangan kapal China menjadi senjata strategis yang bisa menantang superioritas angkatan laut Amerika Serikat. Lantas, bagaimana kekuatan maritim China bisa meruntuhkan dominasi kapal perang AS?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Music:Finally The Sun - Audio Hertz, Archetype - Anno Domini Beats

#global #konflik ##kompascomlab #China #AmerikaSerikat #MiliterChina #KapalChina #KekuatanPerangChina #KekuatanAngkatanLautChina #MesinPerangChina #KapalIndukAS

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke