Bentrokan baru meletus di perbatasan Thailand-Kamboja yang mengakibatkan jatuhnya korban tewas di kedua belah pihak.
Kementerian Pertahanan Thailand pada Selasa (16/12/2025) melaporkan, 17 tentaranya tewas dalam konflik terbaru di perbatasan. Sementara itu, Kamboja menyatakan bahwa 16 warga sipil tewas akibat bentrokan itu.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Angela Putri Defana Narator: Angela Putri Defana Video Editor: Destri Abdi Saputro Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko