:

Banjir Bandang Susulan Terjang Padang: Warga Dievakuasi, Akses Jalan Ambles | KOMPAS SIANG

4 minggu lalu

PADANG, KOMPAS.TV - Hujan deras yang mengguyur Kota Padang, Sumatera Barat sejak Rabu (11/12/2025) pagi, menyebabkan banjir bandang susulan.

Sejumlah warga yang terjebak banjir pun dievakuasi.

Banjir bandang susulan melanda daerah Batu Busuak, Kecamatan Pauh, Kota Padang.

Sejumlah prajurit TNI dari Yonif 133 Yudha Sakti dan Kodim 0312 Kota Padang ini berupaya menyelamatkan ibu dan anak yang terjebak banjir.

Tidak ada korban jiwa. Namun akibat banjir ini, akses di kawasan Batu Busuak banyak yang ambles tergerus air. Puluhan warga terisolasi karena putusnya jalan.

Baca Juga Momen Prabowo Bersimpuh-Peluk Anak-Anak Korban Banjir Aceh Tamiang di https://www.kompas.tv/regional/637022/momen-prabowo-bersimpuh-peluk-anak-anak-korban-banjir-aceh-tamiang

#banjirsumatera #banjirsusulan #padang

_

Sahabat KompasTV, apa pendapat kalian soal berita ini? Komentar di bawah ya!
 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/637037/banjir-bandang-susulan-terjang-padang-warga-dievakuasi-akses-jalan-ambles-kompas-siang

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke