:

Tok! DPR Sahkan Revisi KUHAP Jadi Undang-undang

3 hari lalu

DPR RI resmi mengesahkan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) baru dalam rapat paripurna, Selasa (18/11/2025).

Keputusan itu diambil dalam rapat paripurna yang dipimpin oleh Ketua DPR Puan Maharani setelah mendengar laporan Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman.

"Tibalah saatnya kami meminta persetujuan fraksi-fraksi terhadap RUU KUHAP apakah dapat disetujui menjadi UU?," tanya Puan.

Seluruh peserta rapat paripurna pun kompak menyatakan Setuju terhadap pengesahan RUU KUHAP tersebut. Panitia Kerja RUU KUHAP menyepakati 14 substansi utama yang menjadi kerangka pembaruan hukum acara pidana. Apa saja 14 poin substansi tersebut?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Tria Sutrisna
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih
Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih
Video editor: Katarina Astriyani Setyaningsih
Produser: Marvel Dalty

#Politik #Parlemen #DPR #RUUKUHAP #PengesahanRevisiKUHAP

Music: Final Girl - Jeremy Blake

Artikel:
https://nasional.kompas.com/read/2025/11/18/11095141/dpr-sahkan-revisi-kuhap-menjadi-undang-undang

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke