:

[FULL] Blak-blakan! Hakim MK Arsul Sani Buka Suara soal Tudingan Ijazah Palsu

8 jam lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Arsul Sani memberi tanggapan terkait kasus dugaan ijazah palsu, Senin (17/11/2025).

Langkah ini dilakukan membantah anggapan yang beredar mengenai ijazahnya diduga palsu.

Arsul juga bercerita disertasi yang ia tulis untuk memperoleh gelar doktoralnya.

"Kalau (ijazah) palsu ini kan mengasumsikan bahwa ijazah doktor saya tidak diterbitkan oleh universitas atau institusi pendidikan di mana saya mengambil gelar doktor," kata Arsul Sani.

Sebelumnya, Arsul dilaporkan Aliansi Masyarakat Pemerhati Konstitusi ke Bareskrim Polri terkait legalitas ijazah program doktoral.

Baca Juga Bantah Tudingan Ijazah Palsu, Arsul: Salinan Ijazah Dipakai Untuk Daftar Hakim MK | SAPA MALAM di https://www.kompas.tv/nasional/631363/bantah-tudingan-ijazah-palsu-arsul-salinan-ijazah-dipakai-untuk-daftar-hakim-mk-sapa-malam

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/631389/full-blak-blakan-hakim-mk-arsul-sani-buka-suara-soal-tudingan-ijazah-palsu

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke