Sebuah pesawat carteran yang membawa ratusan warga Palestina dari Gaza mendarat di Afrika Selatan dan memicu kehebohan besar. Kedatangan ini mengejutkan para pejabat Afrika Selatan, sebab banyak penumpang tidak memiliki dokumen perjalanan resmi.
Di balik perjalanan misterius itu, terkuak nama organisasi 'Al-Majd Europe'. Organisasi ini diduga memungut biaya fantastis dari warga Gaza untuk evakuasi.
Namun, sejumlah pihak menuding mereka adalah jaringan yang bekerja sama dengan Israel untuk memfasilitasi pemindahan paksa warga Palestina dari Jalur Gaza.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana Narator: Adinda Septia Berliana Video Editor: Adinda Septia Berliana Produser: Dandy Bayu Bramasta