Kadiv Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho merespons soal putusan Mahkamah Konstitusi yang melarang anggota Polri menduduki jabatan sipil.
Hal itu disampaikan oleh Sandi Nugroho di STIK-PTIK Lemdiklat Polri pada Kamis (13/11/2025).
Kami juga baru dengar atas putusan tersebut, tentunya Polri akan menghormati putusan yang sudah dikeluarkan dan kami menunggu hasil desminya seperti apa, kata Sandi.
Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini.
Penulis: Ahmad Zilky
Video Jurnalis: Ahmad Zilky
Penulis Naskah: Ahmad Zilky
Video Editor: Ahmad Zilky
Produser: Adil Pradipta
#Polri #Kapolri #PutusanMK #vjlab