:

Profil Presiden Suriah Ahmed Al Sharaa, Dulu Buron Kini “Mesra” dengan AS

1 minggu lalu

Presiden Suriah Ahmed Al Sharaa tiba di Amerika Serikat pada Sabtu (8/11/2025) malam. Kunjungannya itu menjadi kali pertama seorang presiden Suriah menginjakkan kaki di AS sejak kemerdekaan negara tersebut pada tahun 1946.

Al Sharaa lalu bertemu dengan Presiden AS Donald Trump di Gedung Putih pada Senin (10/11/2025). Al Sharaa sendiri sebelumnya dikenal sebagai pemberontak dan pernah menjadi buronan pemerintah AS. 

Mengapa Al Sharaa kini berubah menjadi sekutu AS, dan siapakah sosoknya sebelum menjadi orang nomor satu di Suriah?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Inas Rifqia Lainufar
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Akhmad Muawal Hasan

Musik: Distrust The System - The Soundlings

#Global #Konflik #AhmedAlSharaa #PresidenSuriah #ProfilPresidenSuriah #AmerikaSerikat #AlSharaakeAS #AlSharaaTibadiAS #ProfilAlSharaa

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2025/11/09/133817570/dari-buron-jadi-sekutu-as-presiden-suriah-al-sharaa-perdana-kunjungi?page=all 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke