:

42 Juta Warga AS Terancam Kelaparan akibat Shutdown, Trump Siapkan Dana Darurat

2 minggu lalu

Presiden AS Donald Trump akan menggunakan dana darurat di tengah penutupan pemerintah atau government shutdown yang belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir. Penutupan pemerintah kali ini berdampak ke berbagai aspek, mulai dari operasional bandara hingga karier PNS AS.

Trump akan menyalurkan bantuan pangan kepada lebih dari 42 juta warga AS meski dalam jumlah yang terbatas. Departemen Pertanian AS menyatakan pihaknya hanya akan memberikan separuh dari jatah bulanan bagi para penerima Program Bantuan Nutrisi Tambahan (SNAP).

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Albertus Adit
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Akhmad Muawal Hasan

Musik: Between The Spaces - The Soundlings

#Global #Konflik #DonaldTrump #AmerikaSerikat #GovernmentShutdown #PenutupanPemerintahAS

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2025/11/04/120700170/pemerintahan-trump-gunakan-dana-darurat-untuk-lanjutkan-bantuan-pangan-di 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke