:

ATAP SMKN 1 GUNUNG PUTRI BOGOR ROBOH DITERPA HUJAN

7 hari lalu

Hujan deras disertai angin kencang menyebabkan atap bangunan SMK Negeri 1 Gunung Putri, Kabupaten Bogor, ambruk (3/11). Peristiwa ini membuat para siswa panik dan berhamburan keluar kelas untuk menyelamatkan diri.

 

Sedikitnya 5 ruang kelas mengalami kerusakan cukup parah akibat terjangan angin. Puluhan siswa dilaporkan mengalami luka-luka dan langsung dibawa ke puskesmas terdekat untuk mendapat perawatan medis.

Usai kejadian, pihak sekolah memutuskan meliburkan kegiatan belajar mengajar hingga kondisi bangunan dinyatakan aman.

Tuliskan komentarmu dan dapatkan berita terkini lainnya di www.kompas.tv serta youtube.com/kompastv

#VODKompasTV

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke