:

Obama Kritik Pemerintahan Trump: Penuh Pelanggaran Hukum

5 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Mantan Presiden Amerika Serikat (AS), Barack Obama melontarkan kritik tajam terhadap pemerintahan Presiden Donald Trump. 

Obama mengatakan negaranya sedang berada dalam situasi yang sulit.

"Susah untuk memulainya dari mana. Karena setiap hari, Gedung Putih ini menyuguhkan kepada rakyat satu paket baru dari tindakan tanpa hukum, kecerobohan, sikap kejam dan benar-benar kegilaan," kata Obama di Universitas Old Dominion, Norfolk, Virginia, Sabtu (1/11/2025).

Baca Juga Respons Prabowo Ketika Trump Bertemu Xi Jinping: Sangat Pengaruhi Ketenangan Dunia di https://www.kompas.tv/internasional/627369/respons-prabowo-ketika-trump-bertemu-xi-jinping-sangat-pengaruhi-ketenangan-dunia

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/627452/obama-kritik-pemerintahan-trump-penuh-pelanggaran-hukum

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke