Sebuah pesawat yang membawa turis asing jatuh di wilayah Kwale, Kenya, pada Selasa (28/10/2025) pagi. Insiden itu menewaskan 11 orang termasuk pilot pesawat.
Pesawat milik Mombasa Air Safari itu membawa delapan warga Hongaria, dua warga Jerman, dan satu pilot asal Kenya.
Dilaporkan, pesawat jatuh ketika sedang menuju ke Cagar Alam Nasional Maasai Mara. Pesawat jenis Cessna Caravan itu terbakar habis setelah jatuh di area berbukit sekitar empat puluh kilometer dari landasan Diani.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Destri Abdi Saputro
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko
#Peristiwa #Kecelakaan #Kenya #MaasaiMara #MombasaAirSafari #PesawatJatuhdiKenya #JernihkanHarapan
Music: Future Glider - Brian Bolger