Hampir 3.700 jadwal penerbangan di Amerika Serikat (AS) kacau saat penutupan pemerintah memasuki pekan keempat pada Senin (27/10/2025).
Pada Kamis (23/10/2025), Menteri Perhubungan AS Sean Duffy telah memberikan peringatan bahwa keberangkatan penumpang pesawat di AS mungkin akan ditunda dan dibatalkan, jika Kongres tak kunjung menyetujui rancangan undang-undang terkait anggaran pemerintah.
Duffy juga mengungkapkan, para pengatur lalu lintas udara akan berhenti menerima gaji mereka pada 28 Oktober 2025.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Salsabila Suseno Video editor: Salsabila Suseno Produser: Farid Firdaus
Music: Cued For Liftoff - Dan _Lebo_ Lebowitz, Tone Seeker