Presiden Venezuela, Nicolas Maduro merespons berlabuhnya kapal induk AS di Trinidad dan Tobago pada Minggu (26/10/2025).
Dalam pernyataannya pada Senin (27/10/2025), Maduro mengumumkan negaranya menangguhkan perjanjian eksploitasi gas dengan negara Karibia tersebut karena telah mengizinkan kapal AS berlabuh.
Pengumuman itu muncul beberapa jam setelah Wakil Presiden Delcy Rodriguez menyatakan bahwa perjanjian energi dengan Trinidad dan Tobago harus dibatalkan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Salsabila Suseno Narator: Salsabila Suseno Video editor: Aqmal Safa Rifai Produser: Farid Firdaus