:

Danantara Kirim Tim ke China untuk Negosiasi Utang Kereta Cepat Whoosh

1 hari lalu

Lembaga Pengelola Investasi Indonesia (Danantara) akan mengirimkan tim ke China untuk melanjutkan negosiasi restrukturisasi pinjaman proyek Kereta Cepat IndonesiaChina (KCIC) atau Whoosh.

Langkah ini dilakukan guna menyepakati ulang sejumlah ketentuan pembiayaan antara kedua negara, termasuk soal tenor pinjaman, suku bunga, dan mata uang pembiayaan.

Menurut Dony, tim negosiasi gabungan yang terdiri dari unsur pemerintah dan Danantara akan segera diberangkatkan ke Beijing.


Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Teuku Muhammad Valdy Arief
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Yusuf Reza Permadi


#Politik #Pemerintah #Whoosh #China #KeretaCepat

Music: Deified - The Grey Room _ Density & Time

Artikel terkait:
https://money.kompas.com/read/2025/10/23/151655626/danantara-akan-terbang-ke-china-untuk-negosiasi-utang-kereta-cepat

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke