:

Sindikat Pembobolan Rekening

7 hari lalu

KOMPAS.TV - Kasus pembunuhan Kepala Cabang Bank BUMN, Muhammad Ilham Pradipta, ternyata berawal dari upaya sindikat membobol rekening dormant bernilai ratusan miliar rupiah.

Investigasi Bareskrim mengungkap sembilan tersangka dengan peran berbeda, mulai dari karyawan bank hingga pelaku pencucian uang.

Baca Juga Hoax Bahlil Larang Ojol Pakai Pertalite di https://www.kompas.tv/regional/621816/hoax-bahlil-larang-ojol-pakai-pertalite

PPATK menyebut dana hasil kejahatan dipindahkan ke sejumlah rekening penampungan, sementara pakar menegaskan lemahnya integritas oknum menjadi akar masalah yang mengancam kepercayaan publik terhadap sistem perbankan nasional.

#sindikat #bobolrekening #bumn

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/623162/sindikat-pembobolan-rekening

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke