:

Kebakaran 14 Rumah di Padang, 11 Unit Mobil Damkar Diterjunkan ke Lokasi | BERUT

2 minggu lalu

PADANG, KOMPAS.TV - Diduga akibat percikan api saat membakar sampah, 14 unit rumah di Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat, hangus terbakar Kamis (9/10/2025) siang.

Banyaknya material yang mudah terbakar dan kondisi bangunan yang mayoritas semi permanen dengan cepat membuat api menyebar dan membesar menghanguskan sejumlah bangunan.

Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang menurunkan 11 unit mobil pemadam dengan 100 orang personel.

Api akhirnya bisa dipadamkan setelah dua jam proses pemadaman.

Baca Juga Kebakaran Hebat di Bulukumba, Empat Kendaraan Dinas Pemkab Ludes Dilahap Api di https://www.kompas.tv/regional/622146/kebakaran-hebat-di-bulukumba-empat-kendaraan-dinas-pemkab-ludes-dilahap-api

#kebakaran #padang #damkar

_

Sahabat KompasTV, apa pendapat kalian soal berita ini? Komentar di bawah ya!

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/622197/kebakaran-14-rumah-di-padang-11-unit-mobil-damkar-diterjunkan-ke-lokasi-berut

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke