:

Doa Bersama HUT TNI ke-80 di Monas: Dihadiri Prajurit, Anak Yatim, hingga Pemuda Lintas Agama

2 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Tentara Nasional Indonesia menggelar doa bersama lintas agama jelang perayaan HUT di Lapangan Silang Monas, Jakarta Pusat.

Doa bersama lintas agama dihadiri prajurit TNI, PNS TNI, anak yatim, Banser, Kokam, serta perwakilan pemuda dari enam agama di Indonesia.

Enam tokoh lintas agama memimpin doa bersama peringatan HUT ke-80 TNI.

Menteri Pertahanan Sjafrie Syamsudin dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto turut hadir dalam doa bersama pada Sabtu (4/10/2025) sore tadi.

Baca Juga Menhan Sjafrie & Panglima Jenderal Agus Kompak! TNI 80 Tahun Siap Kawal Kedaulatan NKRI di https://www.kompas.tv/nasional/621214/menhan-sjafrie-panglima-jenderal-agus-kompak-tni-80-tahun-siap-kawal-kedaulatan-nkri

#doabersama #huttni 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/621229/doa-bersama-hut-tni-ke-80-di-monas-dihadiri-prajurit-anak-yatim-hingga-pemuda-lintas-agama

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke