:

Kepala BGN Sebut SPPG Pejuang yang Banyak Berkorban meski Bersalah

4 hari lalu

Kepala Badan Gizi Nasional (BGN), Dadan Hindayana, menyebut, para SPPG atau petugas dapur penyedia Makan Bergizi Gratis (MBG) itu merupakan pejuang Tanah Air terlepas dari kasus keracunan yang terjadi.ย 

Sebab, para SPPG sudah mengorbankan materi dan membantu pemerintah menyukseskan program tersebut meskipun sulit.

โ€œAnda harus tahu bahwa mitra-mitra ini merupakan pejuang-pejuang tanah air,โ€ ujar Dadan saat ditemui di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (1/10/2025).ย 

Menurutnya, jika SPPG keliru menjalankan standard operating procedure (SOP), hal itu bisa diperbaiki.

Simak selengkapnya dalam video berikut ini:

Video Jurnalis: Syakirun Niam, Dimas Nanda Krisna
Penulis Naskah: Dimas Nanda Krisna
Video Editor: Dimas Nanda Krisna
Produser: Abba Gabrillin

#mews #dadanhindayana #badangizinasional #makanbergizigratis #SPPG #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke