Beragam reaksi dari peserta yang hadir saat Presiden Prabowo Subianto memanggil satu per satu "anak buahnya" yang datang dalam acara akad massal 26.000 KPR FLPP dan serah terima kunci bersama Presiden RI di Kabupaten Bogor pada Senin, 29 September 2025.
Dalam kesempatan itu, Prabowo menyapa anggota DPR RI Dedi Mulyadi dengan bahasa Sunda, sementara Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa tampak memberi hormat.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Nabilah Huda Video Editor: Nabilah Huda Produser: Mochamad Sadheli (Ervan)