Bemo pernah menjadi salah satu angkutan umum legendaris di DKI Jakarta. Keberaannya yang sangat populer pada tahun 1960 sampai 1970-an tersebut, dianggap sebagai alat transportasi yang murah dan efisien. Bahkan, kepopulerannya saat itu, bemo ikut terdongkrak lantaran bentuknya yang identik dengan salah satu wajah pelawak legendaris Indonesia yaitu Dono, salah satu personel dari grup Warkop DKI.
Jika anda menyukai video seperti ini bisa tonton video :